Pages

Wednesday, 29 July 2015

Cara melaporkan penyalahgunaan sebuah blog

 JIKA Anda mengetahui sebuah blog telah melangar /menyalahgunakan ,anda bisa melaporkan ke pihak google ,hal -hal pelanggaran yang dapat dilaporkan diantaranya:



Saran:jika informasi kontak dari si penulis tercantum di laman sebaiknya anda langsung menghubunginya untuk meminta agar menghapus konten yang dipermasalahkan .

Selain itu ada juga konten-konten yang tidak bisa dihapus oleh pihak Google Sebelum ada perintah dari pengadilan

  • Parodi ATAU sindiran Terhadap individu
  • Gambar dan kata-kata yang tidak menyenangkan 
  • Komentar politik atau sosial 

Untuk lebih jelasnya silahkan simak dibawah .

Cara melapaorkan penyalahgunaan blog
Cara melapaorkan penyalahgunaan blog 


Promosi obat-obatan yang diregulasi
Google melarang pengguna blog untuk memuat konten atau mempasilitasi promosi atau penjualan dari obat-obatan atau ramuan yang ilegal .Google juga akan menghapus konten yang mempromosikan penjualan zat-zat berpengaruh yang mirip dengan obat-obatan ilegal atau peredarannya diatur .

Jika anda menemukan blog seperti ini dan ingin melaporkannya silahkan klik disini saja support Google.com

Konten yang mengandung pornografi 

Sebagaimana yang telah diuraikan dalam kebijakan konten blogger  bahwa konten dewasa tidak dilarang /di ijinkan oleh Blogger ,namun ,jika konten ditandai oleh pengguna ,Google akan menampilkan laman peringatan konten pada sipengguna sebelum membuka dan melihat isi materi yang ditandai agar orang-orang tidak ingin melihat materi ini tidak membukanya secara tidak sengaja.jadi konten pornografi yang bagaimana yang di larang oleh Blogger ?

Konten/materi khusus dewasa yang dilarang Blogger adalah materi khusus dewasa yang digunakan untuk tujuan komersial yang berisi iklan /tautan yang menuju situs web porno yang komersial .

Jika laporan mencakup gambar pelecehan sexsual terhadap anak-anak ,maka Mbah Google akan melaporkan blog tersebut ke Pusat Nasional untuk anak hilang dan anak korban ekploitasi dan akan menghapusnya.
Pusat Nasional Untuk anak hilang dan anak korban ekploitasi bekerja sama dengan penegak hukum di Negara -negara seluruh dunia untuk menyelidiki kasus yang Google kirimkan kepada mereka.

Jika anda menemukan blog seperti itu dan ingin melaporkannya silahkan masuk kehalaman ini support Google.com 

Masalah Hukum 
Jika anda ingin melapaorkan penghapusan konten kepada google dengan hukum yang berlaku silahkan kunjungi halaman ini
Support google.com

Konten yang mengandung kata-kata tidak sopan,mengandung kebencian dan kekerasan 
Blogger sangat meyakini kebebasan hak berbicara dan perbedaan sudut pandang yang menjadi hal penting dalam sebuah blog ,dan menjadikan blog media yang menarik dan beragam .atas dasar itu ada konten-konten yang dilarang /tidak di izinkan oleh Blogger ,meskipun pihak Blogger sangat menghormati dan menghargai komentar politik dan sosial ,lalu konten yang bagaimana yang tidak di izinkan oleh Blogger ? Konten yang tidak di izinkan oleh Blogger adalah konten yang mendorong kebencian terhadap suatu kelompok berdasarkan ras ,etnik asal,agama ,jenis kelamin ,usia ,status veteran dan orientasi sexsual /indentitas gender .

Harap diperhatikan ,Blogger tidak menghapus konten yang memuat penghinaan dan komentar negatif ,meskipun blog itu tidak akan di sukai itu karena Google tidak punya wewenang melakukan arbitrase terhadap perselisihan tersebut .

Jika anda menemukan blog yang semacam itu dan anda ingin melapaorkan nya silahkan kunjungi halaman ini
 support Google.com 

Pelecehan dan intimidasi di Blogger
Ada jenis konten tertentu yang tidak di izinlane oleh Blogger yaitu konten yang bertujuan untuk mendiskriminasi orang lain untuk diancam dengan ancaman yang serius atau serangan berbahaya .
Jika anda menemukan blog seperti itu dan ingin melaporkannya silahkan masuk kehalaman ini support Google.com

Spam,pishing atau perangkat lunak
  • Spam atau blog spam - seperti pada umumnya alat-alat canggih begitu juga dengan layanan blog dapat digunakan dan dapat disalahgunakan .kemudahan memperbarui laman web di blog telah menjadikan nya rentan terhadap perilaku yang dikenal sebagai spam tautan ,blog yang seperti ini disebut blog spam ,blog spam dapat dikenali lewat text nya yang tidak relevan ,di ulang -ulang dan tidak masuk akal dan biasanya terdapat banyak tautan ,dimana tautan tersebut hanya tertuju kepada satu situs web saja.blog spam dapat mengakibatkan banyak masalah yaitu blog spam dapat menghambat mesin telusur sehingga mempersulit mesin telusur untuk menemukan konten autentik dari sipencari dan jika mesin otomatis memuat konten spam dengan kecepatan tinggi maka akan mempengaruhi layanan dan kualitas pengguna yang sah .
  • Perangkat lunak - perangkat yang bisa mengambil kendali situs web anda,perangkat lunak dapat merubah konten situs (biasanya menambahkan spam) atau menambahkan lama ke situs atau menambahkan kode berbahaya seperti scrypt dan iFrame yang bisa mengambil konten dari situs lain yang menyerang setiap komputer yang melihat laman 
  • Pishing adalah satu situs yang dirancang untuk mengelabuai pengguna agar berbagi data pribadi dan kartu kredit atau istilah keren nya situs jebakan ,bentuk situs ini bisa berupa suatu bank,jejaring sosial bahkan Google .untuk itu jika anda menerima sebuah pesan dalam suatu situs atau blog atau website jangan terburu-buru untuk memberikan data pribadi anda . jika anda menemuai web atau blog semacam ini dan ingin melaporkannya silahkan kunjungi saja support google.com 

Mengekpos informasi pribadi 
Jika anda menemukan blog yang memuat data pribadi seseorang ataupun data pribadi anda dan anda ingin melaporkannya ke google silahkan kunjungi halaman ini support Google.com 

Menirukan indentitas
Jika sebuah blog memakai profil dan nama asli anda ,anda bisa melaporkan nya kesini support Google.com 

Sekian info dari saya "cara melapaorkan penyalahgunaan blog " semoga bermanpaat

Source 

1 comment:

  1. Dear Sir,
    I would greatly appreciate if you could review
    and possibly shutdown https://tbilanguageschool.org/2015/06/16/seven-languages-adalah-pusat-penipuan-juga/
    as they abuse our office & Acceptable Usage Policy on the Net

    Any help would be greatly appreciated.

    Yours.
    Beryl Jack

    ReplyDelete